Lokasi: Indonesia
Rentang waktu Desember 2021 - sedang berlangsung
Mitra: Bank Dunia
Deskripsi: Indonesia telah bersiap untuk meluncurkan beberapa instrumen Nilai Ekonomi Karbon (CPI) menyusul partisipasinya dalam Kemitraan untuk Kesiapan Pasar (PMR) Bank Dunia. Neyen mendukung Indonesia dalam mengambil langkah selanjutnya melalui persiapan Rencana Dukungan Implementasi (Implementation Support Plan/ISP), yang akan diserahkan kepada Kemitraan Implementasi Pasar (PMI) Bank Dunia, sebuah dana perwalian multi-donor yang diluncurkan pada tahun 2021 untuk membantu negara-negara dalam merancang, mengujicobakan, dan mengimplementasikan instrumen penetapan harga yang selaras dengan prioritas pembangunan mereka. ISP menguraikan apa yang telah dan akan dilakukan oleh negara untuk mengimplementasikan CPI ini, termasuk kebijakan, pengembangan kapasitas, desain teknis, dan kegiatan lintas sektoral lainnya, seperti transisi berkeadlian.